Program Stamps Scholarship (2024) di University of Miami untuk Jenjang Mahasiswa S1

Informasi Beasiswa:  Beasiswa Stamps Scholarship University of Miami 2024-2025 adalah beasiswa sarjana penuh yang ditujukan untuk pelajar internasional. Beasiswa ini mencakup seluruh biaya kuliah, akomodasi standar, buku pelajaran, tunjangan sekali beli untuk pembelian komputer, dan $12.000 untuk penelitian sarjana dan konferensi. University of Miami bermitra dengan program Stamps Scholars untuk memberikan beasiswa multi-tahun kepada para…

Read More

Program Beasiswa YYAB Orbit HAH Yogyakarta 2023 untuk Pelajar SMA/Sederajat & Mahasiswa

Beasiswa Orbit Yogyakarta adalah sebuah program beasiswa yang ditujukan khusus untuk pelajar tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) dan mahasiswa yang berasal dari Yogyakarta dan sedang menghadapi tantangan dalam hal pembiayaan pendidikan mereka. Yuk, simak informasi lebih lanjut dibawah ini: Persyaratan Umum Beasiswa:  Persyaratan Khusus Beasiswa:  Timeline Beasiswa: Berkas Dokumen yang Diperlukan:  – Sekolah dengan tanda…

Read More

Program Beasiswa IISMA 2024/2025 untuk Mahasiswa Program Sarjana (S1)

Informasi Beasiswa: Program “Indonesian International Students Mobility Awards ini diinisiasi dan diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia (Kemdikbud), dan menjadi salah satu program unggulan dari delapan Program Kampus Merdeka yang bertujuan untuk memberikan hak dan kesempatan bagi mahasiswa untuk melakukan kegiatan pengembangan diri di luar kampusnya pada perguruan tinggi di luar negeri. Program…

Read More

Program Beasiswa Indosat Ooredoo Hutchison Digital Camp (IDCamp) 2023 untuk Warga Indonesia

Informasi Beasiswa: Program ini merupakan bagian dari Corporate Social Responsibility (CSR) Indosat Ooredoo Hutchison dalam pilar Pendidikan Digital untuk membangun bangsa Indonesia sebagai Digital Nation. Setelah sukses di tahun-tahun sebelumnya dari 2019 hingga 2022 dengan memberikan lebih dari 180.000 beasiswa coding kepada talenta digital Indonesia, IDCamp kembali hadir di tahun 2023. Pada tahun ini, IDCamp…

Read More

Program Beasiswa Pengabdi Muda 9 Tahun 2023 di Labuan Bajo 

Informasi Beasiswa: Yayasan Arah Pemuda mengusung tema Pengabdi Muda #9 yang merupakan serangkaian kegiatan pemberdayaan masyarakat berbasis Human Centered & Resource Development. Kegiatan ini diharapkan mampu memberikan manfaat kepada penerima manfaat di lokasi kegiatan (Desa Komodo) sekaligus untuk peserta dapat mendedikasikan dirinya dan belajar dalam bidang community development & empowerment. Pengabdi Muda #9 menjadi super…

Read More

Program Beasiswa Kuliah S2 dan S3 di Perancis: Eiffel Excellence Scholarship Programme 2024/2025

Program Beasiswa Eiffel Excellence Scholarship diberikan oleh Kementrian Luar Negeri dan Eropa Perancis menjadi sebuah inisiatif yang ditujukan kepada mahasiswa internasional yang ingin melanjutkan studi pascasarjana di berbagai program tertentu. Tujuan utama dari program beasiswa ini adalah menciptakan pemimpin masa depan yang mampu memberikan dampak positif kepada lingkungan sekitar mereka. Yuk, simak informasi lebih lanjut…

Read More

Program Beasiswa Preneur Academy Scholarship (PAS) Batch 8 2023 / 2024 untuk Mahasiswa Aktif Program D3, D4 dan S1

Beasiswa Preneur Academy Batch 8 kembali dibuka untuk Mendorong percepatan pertumbuhan wirausaha baru di Indonesia melalui Gerakan 1.001 Usaha Rintisan. Yuk, simak informasi lebih lanjut dibawah ini: Informasi Beasiswa:  Beasiswa Preneur Academy Scholarship diberikan dalam bentuk Program Inkubasi Bisnis Inklusif selama 3 bulan yang ditujukan bagi mahasiswa yang memiliki motivasi, minat, dan semangat yang kuat…

Read More

Program Beasiswa Microdential STEM University of Canberra  di Australia 

Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan bekerjasama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) memberikan beasiswa ini dalam rangka meningkatkan guru Sekolah Dasar non gelar. Yuk, simak informasi lebih lanjut dibawah ini: Informasi Beasiswa: Dalam rangka meningkatkan kompetensi guru Sekolah Dasar (SD) dalam pembelajaran IPAS, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan bekerjasama dengan Lembaga Pengelola Dana…

Read More

Program Beasiswa TOEFL MES Foundation 2023 bagi Mahasiswa S1/S2 & Fresh Graduate

Beasiswa MES Foundation adalah bantuan biaya dalam bentuk Beasiswa TOEFL yang diberikan kepada mahasiswa aktif yang telah mencapai prestasi baik dalam hal akademik maupun non-akademik, baik pada tingkat program sarjana (S1) maupun program magister (S2). Program ini juga tersedia untuk lulusan baru (fresh graduate) yang bersedia mengikuti program kelas TOEFL selama periode yang telah ditentukan….

Read More

Artikel Indo Beasiswa

___________________________________________________________________________ Program Beasiswa Mahaghora 2024/2025 untuk Siswa/i Kelas 12 dan Lulusan 2022 & 2023 SMA/Sederajat Informasi Beasiswa: Beasiswa Mahaghora adalah bagian dari salah satu Corporate Social Responsibility (CSR) PT. Mahaghora yang memberikan kesempatan kepada putra-putri Indonesia untuk melanjutkan pendidikannya hingga ke bangku Universitas. PT. Mahaghora sendiri merupakan salah satu induk perusahaan yang berada di Indonesia…

Read More